MEDIA PEMBELAJARAN DIGITAL POCKET BOOK BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING UNTUK PEMBELAJARAN MATEMATIKA SMA

Authors

  • Usmadi Usmadi Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat
  • Nadia Anasthasya Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat
  • Eka Pasca Bayu Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat
  • Ergusni Ergusni Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

DOI:

https://doi.org/10.32502/differential.v2i1.157

Keywords:

digital pocket book, problem based learning

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan media pembelajaran Digital Pocket Book berbasis Model Problem Based Learning pada pembelajaran matematika kelas XI SMA. Jenis penelitian ini adalah research and development, proses pengembangan  menggunakan model pengembangan ADDIE,  terdiri dari 5 tahapan, yaitu: tahap analisis, tahap perancangan, tahap pengembangan, tahap implementasi  dan tahap evaluasi. Teknik pengumpulan data yaitu memberikan angket validasi produk kepada ahli materi, media, bahasa, angket praktikalitas siswa dan uji efektivitas dari soal tes hasil belajar siswa.  Hasil analisis data validitas pengembangan media pembelajaran Digital Pocket Book berbasis Problem Based Learning memenuhi kriteria valid dengan persentase validitas produk sebesar 78,43%, hasil analisis data praktikalitas memperoleh persentase 83,26%  dengan kategori sangat praktis, sedangkan hasil analisis data efektivitas memperoleh persentase 84,21%  dengan kriteria sangat efektif. Simpulan dari hasil penelitian ini adalah  media pembelajaran digital Pocket  Book  berbasis Problem Based Learning pada pembelajaran matematika kelas XI SMA memenuhi kriteria valid, praktis dan efektif.

References

Arfani, L. (2017). Mengurai Hakikat Pendidikan, Belajar dan Pembelajaran. Pelita Bangsa Pelestari Pancasila, 11(2), 81-97.

Arsyad, A. (2017). Media Pembelajaran. PT Raja Grafindo Persada.

Bingimlas, K. A. (2009). Barriers to the Successful Integration of ICT in Teaching and Learning Environments: A Review of the Literature. Eurasia Journal of Mathematics, Science, & Technology Education, 5(3), 235-245.

Danim, S. (2011). Pengembangan Profesi Guru. Alfabeta.

Departemen Pendidikan Nasional, (2016). Kamus Besar Bahasa Indonesia Pusat Edisi Kelima. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Fitri H., Izzatin M., & Ferryansyah. (2019). Pengembangan Buku Saku Berbasis Kearifan Lokal Sebagai Sumber Belajar pada Materi Bilangan. Mathematic Education and Aplication Journal (META), 1(1), 8-18.

Hamalik. (2013). Proses Belajar Mengajar. Bumi Aksara.

Indah, N., Mania, S., & Nursalam. (2016). Peningkatan Kemampuan Literasi Matematika Siswa Melalui Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning di Kelas VII SMP Negeri 5 Pallangga Kabupaten Gowa. MaPan, 4(2), 200-210.

Jayanti, M. & Wiratomo, Y. (2017). Perancangan Media Siap UN Matematika SMP Berbasis Android. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 2(1), 22-32.

Melyanti, S. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Buku Saku Berbasis Mind Mapping untuk Pembelajaran Ekonomi Kelas XI. Skripsi. Universitas Negeri Makassar.

Mulyatiningsih, E. (2014). Metode Penelitian Terapan Bidang Pendidikan. Alfabeta.

Prastya, L. R. (2022). Pengembangan Buku Saku Digital Berbasis Problem Based Learning pada Mata Pelajaran Matematika Kelas V SD/MI. Skripsi. Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung.

Rieschka, M. N. (2020). Problem Based Learning pada Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar. SHEs : Conference Series, 1499-1505.

Rosyid, M. Z. (2019). Ragam Media Pembelajaran. Malang: Literasi Nusantara.

Sahrudin, A. (2014). Implementasi Strategi Pembelajaran Discovery untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dan Motivasi Belajar Peserta Didik SMA. Jurnal Pendidikan Unsika, 2(1), 1-12.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian (Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Alfabeta.

Sulistyani, N. H. D., Jam, J., & Rahardjo, D. T. (2013). Perbedaan Hasil Belajar Siswa Antara Menggunakan Media Pocket Book dan Tanpa Pocket Book pada Materi Kinematika Gerak Melingkar Kelas X. Jurnal Pendidikan Fisika, 1(1), 164-172.

Sundayana, R. 2014. Media dan Alat Peraga dalam Pembelajaran Matematika: Untuk Guru, Calon Guru, Orang Tua, dan Para Pecinta Matematika. Alfabeta.

Tafonao, T. (2018). Peranan Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Komunikasi Pendidikan, 2(2), 103-114.

Umar. (2014). Media Pendidikan: Peran dan Fungsinya dalam Pembelajaran. Tarbawiyah : Jurnal Ilmiah Pendidikan, 11(1), 131-144.

Usmadi. (2024). Development of Learning Tools. PPG Lecture PPT.

https://docs.google.com/presentation/d/1x9BR9zRKDSTDLSTdu_Evqg6HrDLLFHLb/edit?usp=sharing&ouid=118257212089061313665&rtpof=true&sd=true.

Usmadi & Ergusni. (2022). Model Pembelajaran ARCSI dengan Pendekatan Saintifik. UMSB Press. ISBN: 978-623-9947-8-2. https://drive.google.com/file/d/1faC8y-TjzwnItQihpZKnyZWIUAdM-2ic/view?usp=sharing

Utami, T. N., Jatmiko, A., & Suherman. (2018). Pengembangan Modul Matematika dengan Pendekatan Science, Technology, Engineering, and Mathematics (STEM) pada Materi Segiempat. Desimal: Jurnal Matematika, 1(2), 165-172.

Yuliani, F. & Herlina, L. (2015). Pengembangan Buku Saku Materi Pemanasan Global untuk SMP. Journal of Biology Education, 4(1), 104-110.

Downloads

Published

2024-06-30